HUBUNGAN RESPONSE TIME PERAWAT DALAM PELAYANAN MEDICAL CHECK UP DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RUMAH SAKIT SEMEN GRESIK

MUBAROKAH, AMA (2025) HUBUNGAN RESPONSE TIME PERAWAT DALAM PELAYANAN MEDICAL CHECK UP DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RUMAH SAKIT SEMEN GRESIK. Other thesis, UNIVERSITAS GRESIK.

[img] Text (COVER)
01. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
02. BAB 1.pdf

Download (290kB)
[img] Text (BAB 2)
03. BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (714kB)
[img] Text (BAB 3)
04. BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (301kB)
[img] Text (BAB 4)
05. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (471kB)
[img] Text (BAB 5)
06. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (464kB)
[img] Text (BAB 6)
07. BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (258kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (620kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
09. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (JURNAL)
10. JURNAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (191kB)
[img] Text (PLAGIASI SKRIPSI)
11. PLAGIASI SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (15MB)
[img] Text (LEMBAR PERSETUJUAN)
12. LEMBAR PERSETUJUAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (486kB)

Abstract

ABSTRAK HUBUNGAN RESPONSE TIME PERAWAT DALAM PELAYANAN MEDICAL CHEK UP DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RUMAH SAKIT SEMEN GRESIK Oleh : Ama Mubarokah Pendahuluan: Waktu respon perawat dalam pelayanan medical check-up dapat memengaruhi kepuasan pasien. Respons yang lambat berpotensi menimbulkan ketidaknyamanan, sementara respons cepat meningkatkan kepuasan dan pengalaman pasien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan response time perawat dalam melakukan medical chek up dengan kepuasan pasien di Rumah Sakit Semen Gresik. Metode: Metode penelitian ini menggunakan desain analitik korelasional engan jumlah populasi yaitu 616 didapatkan sampel yaitu 176 dengan teknik purposive sampling. Instrumen menggunakan kuesioner dengan analisis uji rank spearman. Hasil: Hasil penelitian ini didapatkan bahwa response time menunjukkan hampir seluruhnya direspon 5 menit yaitu 170 orang (96,6%). Kepuasan pasien menunjukkan hampir seluruhnya puas yaitu 172 orang (84,3%). Ada hubungan response time dengan kepuasan pada pasien di Rumah Sakit Semen Gresik dengan p value 0,000 (<0,05). Diskusi: Respon time perawat yang cepat berhubungan dengan tingkat kepuasan pasien yang tinggi di RS Semen Gresik. Semakin cepat respon diberikan, semakin tinggi kepuasan pasien.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: kepuasan pasien, medical chek up, perawat, response time
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Ama Mubarokah
Date Deposited: 23 Jul 2025 07:25
Last Modified: 23 Jul 2025 07:25
URI: http://elibs.unigres.ac.id/id/eprint/3427

Actions (login required)

View Item View Item