Tanggung Gugat Usaha Jalan Tol Terhadap Keselamatan Lalu lintas dan Kenyamanan Pengguna jalan

Dwi Wachidiyah, Ningsih (2019) Tanggung Gugat Usaha Jalan Tol Terhadap Keselamatan Lalu lintas dan Kenyamanan Pengguna jalan. TANGGUNG GUGAT BADAN USAHA JALAN TOL TERHADAP KESELAMATAN LALU LINTAS DAN KENYAMANAN PENGGUNA JALAN, 8 (1). pp. 1-172. ISSN 2089-7146

[img] Text
Lektor%20Peer%20Review%203.docx - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (23kB) | Request a copy
Official URL: https://journal.unigres.ac.id/index.php/JurnalProH...

Abstract

Dalam Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan untuk mempertahankan kelayakan kondisi jalan dan untuk menekan angka kecelakaan diaturnya tentang dana pemeliharaan jalan. Dana pemeliharaan Jalan hanya digunakan khusus untuk kegiatan pemeliharaan, rehabilitasi, dan rekonstruksi jalan yang pengelolaannya dilaksanakan berdasarkan prinsip berkelanjutan, akuntabilitas, transparansi, keseimbangan, dan kesesuaian. Dalam hal ini jika terjadi pada jalan tol, pemeliharaan adalah tanggung jawab badan usaha jalan tol. Badan usaha yang menyelenggarakan jalan tol berkewajiban untuk memenuhi standar pelayanan minimal sesuai dengan yang diatur dalam Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 16/PRT/M/2014 Tentang Standar Pelayanan Minimal Jalan Tol untuk melancarkan arus lalu lintas dan berupaya menjamin keselamatan berlalu lintas. pengguna jalan tol memiliki hak-hak yang telah dicantumkan dalam standar pelayanan minimal (SPM) sebagaimana diatur dalam Keputusan Menteri pekerjaan Umum. Apabila tidak tercapai hak-haknya, pengguna jalan tol dapat mengajukan ganti rugi atau penyelesaian perselisihan baik itu ganti rugi secara langsung, melalui jalur litigasi maupun non litigasi kepada badan usaha yang menyelenggarakan usaha jalan tol. Kata Kunci : Ganti Rugi; Jalan Tol; Tanggung Gugat;

Item Type: Article
Subjects: K Law > K Law (General)
K Law > KZ Law of Nations
Divisions: Fakultas Hukum > S1 Ilmu Hukum
Depositing User: Dwi Wachidiyah Ningsih
Date Deposited: 23 Feb 2024 06:19
Last Modified: 23 Feb 2024 06:19
URI: http://elibs.unigres.ac.id/id/eprint/2320

Actions (login required)

View Item View Item