PENGARUH MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN BUDAYA MUTU SEKOLAH TERHADAP PROFESIONALITAS KINERJA SUMBER DAYA MANUSIA DI SDN ROWOGEMPOL III KECAMATAN LEKOK KABUPATEN PASURUAN

Muhimah, Siti Niswatil (2024) PENGARUH MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN BUDAYA MUTU SEKOLAH TERHADAP PROFESIONALITAS KINERJA SUMBER DAYA MANUSIA DI SDN ROWOGEMPOL III KECAMATAN LEKOK KABUPATEN PASURUAN. Other thesis, UNIVERSITAS GRESIK.

[img] Text (COVER)
COVER.pdf

Download (617kB)
[img] Text (BAB I)
02. Bab I.pdf

Download (169kB)
[img] Text (BAB II)
03. Bab II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (342kB)
[img] Text (BAB III)
04. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (216kB)
[img] Text (BAB IV)
05. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (230kB)
[img] Text (BAB V)
06. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (120kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
07. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (99kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
08. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (CEK PLAGIASI)
Cek Plagiasi 29 - SITI NISWATIL MUHIMAH.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[img] Text (LEMBAR PERSETUJUAN)
Lembar Persetujuan .pdf
Restricted to Registered users only

Download (850kB)

Abstract

Manajemen dalam pendidikan diperlukan untuk mengantisipasi perubahan global yang disertai oleh kemajuan pilmu pengetahun dan teknologi informasi. Perubahan itu sendiri sangat cepat dan pesat, sehingga perlu ada perbaikan yang berkelanjutan (continous improvement) di bidang pendidikan sehingga output pendidikan dapat bersaing dalam era globalisasi. Adapun tujuan penelitian ini adalah mengetahui Untuk mengetahui pengaruh parsial manajemen pendidikan dan budaya mutu sekolah Terhadap profesionalitas kinerja Sumber Daya Manusia dan mengetahui pengaruh parsial manajemen pendidikan dan budaya mutu sekolah Terhadap profesionalitas kinerja Sumber Daya Manusia serta mengetahui pengaruh simultan manajemen pendidikan dan budaya mutu sekolah Terhadap profesionalitas kinerja Sumber Daya Manusia di SDN Rowogempol III Kecamatan Lekok Kabupaten Pasuruan. Metode penelitian kuantitatif digunakan untuk meneliti pada populasi atau sampel tertentu, pengumpulan data menggunakan instrumen. Penelitian ini menggunakan sampel, karena sampel menrupakaan wakil dari populasi maka mencerminkan populasinya. Dalam penelitian ini menggunakan seluruh populasi karena jumlahnya kecil. Sehingga sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 40 sampel. Hasil penlitian ini adalah Berdasarkan hasil analisis regresi linier berganda, maka kesimpulan yang dapat diambil yaitu: 1) Hipotesis ke-1 teruji yaitu ada hubungan secara parsial antara Manajemen Pendidikan dengan Profesionalitas Kinerja Sumber Daya Manusia di SDN Rowogempol III Kecamatan Lekok Kabupaten Pasuruan 2) Hipotesis ke-2 teruji yaitu ada hubungan secara parsial antara Budaya Mutu Sekolah dengan Profesionalitas Kinerja Sumber Daya Manusia di SDN Rowogempol III Kecamatan Lekok Kabupaten Pasuruan 3)Hipotesis ke-3 teruji yaitu ada hubungan secara simultan antara hubungan Manajemen Pendidikan dan Budaya Mutu Sekolah dengan Profesionalitas Kinerja Sumber Daya Manusia di SDN Rowogempol III Kecamatan Lekok Kabupaten Pasuruan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Program Pascasarjana > S2 Manajemen Pendidikan
Depositing User: SITI NISWA SITI NISWATIL MUHIMAH SITI NISWATIL MUHIMAH
Date Deposited: 22 Jul 2024 06:30
Last Modified: 22 Jul 2024 06:30
URI: http://elibs.unigres.ac.id/id/eprint/2815

Actions (login required)

View Item View Item