PENGARUH STRES KERJA, BEBAN KERJA, DAN KINERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DEPARTEMEN OPERASIONAL PT. WILMAR NABATI INDONESIA GRESIK

Mahardika, Arsya (2023) PENGARUH STRES KERJA, BEBAN KERJA, DAN KINERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DEPARTEMEN OPERASIONAL PT. WILMAR NABATI INDONESIA GRESIK. Other thesis, UNIVERSITAS GRESIK.

[img] Text (01 Cover)
01 Cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text (02 Bab 1)
02 Bab 1.pdf

Download (447kB)
[img] Text (03 Bab 2)
03 Bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (521kB)
[img] Text (04 Bab 3)
04 Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (518kB)
[img] Text (05 Bab 4)
05 Bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text (06 Bab 5)
06 Bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (319kB)
[img] Text (07 Daftar Pustaka)
07 Daftar Pustaka.pdf

Download (343kB)
[img] Text (08 Lampiran)
08 Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (09 Jurnal)
09 Jurnal.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (472kB)
[img] Text (10 Cek Plagiasi)
10 Cek Plagiasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (17MB)
[img] Text (11 Lembar Persetujuan)
11 Lembar Persetujuan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh stress kerja, beban kerja dan kinerja terhadap produktivitas kerja karyawan depertemen opersional PT. Wilmar Nabati Indonesia Gresik. Penelitian ini penting untuk dilakukan karena karyawan dituntut lebih dalam pencapaian target dan bertahan dalam kondisi yang ada, sehingga karyawan harus tetap memiliki performa yang baik dalam bekerja agar berhasil mencapai apa yang ditargetkan oleh perusahaan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan analisis regresi linear berganda. Jumlah sampel yang diambil sebanyak 67 responden dengan menggunakan kuesioner dalam pengumpulan data. Hasil dari penelitian ini adalah stress kerja berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan departemen operasional PT. Wilmar Nabati Indonesia Gresik, nilai thitung -0,164 < nilai ttabel 1,998 dan nilai sig 0,870 > 0,05. Beban kerja berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan departemen operasional PT. Wilmar Nabati Indonesia Gresik, nilai thitung 0,406 < nilai ttabel 1,998 dan nilai sig 0,686 > 0,05. Kinerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan departemen operasional PT. Wilmar Nabati Indonesia Gresik, nilai thitung 3,650 > nilai ttabel 1,998 dan nilai sig 0,001 < 0,05. Stres kerja, beban kerja dan kinerja secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan departemen operasioal PT. Wilmar Nabati Indonesia Gresik. Hal ini berdasarkan hasil uji F dengan nilai Fhitung 5,611 > Ftabel 2,748 atau nilai sig 0,002 < 0,05

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Stres kerja, beban kerja, kinerja, produktivitas
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Muhammad Arsya Rifki Mahardika
Date Deposited: 15 Jul 2023 16:21
Last Modified: 15 Jul 2023 16:21
URI: http://elibs.unigres.ac.id/id/eprint/1274

Actions (login required)

View Item View Item